Napak Jagat Mendarat di Kabupaten Bandung Barat!

Napak Jagat Mendarat di Kabupaten Bandung Barat!

31 Aug 2017   |   By Harry H   |   2832 Views

Coklatkita.com- Ada banyak cara untuk melestarikan kebudayaan Sunda bukan Sobat? Salah satunya dengan menggelar acara kesenian Sunda yang berkelanjutan dari tahun ke tahun. Serangkaian acara budaya bertajuk Napak Jagat Pasundan pun akan hadir untuk meneruskan usaha pelestarian budaya ini. Bertempat di Lapangan Bojongmekar, Kec. Cipeundey, Kabupaten Bandung Barat, 9 Setember 2017 acara ini akan dihelat secara meriah. 

“Kalau bukan kita yang nota bene adalah warga masyarakat tatar pasundan, siapa lagi yang akan melestrasikan dan mengembangkan asset budaya milik kita".

Yuk, beramai-ramai kita hadir di acara Napak Jagat Pasundan ya, Sob!

Tags : Napak Jagat Pasundan , Acara Kebudayaan